Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemantren kontrol Poskamling dan Berikan Perlengkapan Keamanan

    Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemantren kontrol Poskamling dan Berikan Perlengkapan Keamanan

     

    KAB. CIREBON - Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemantren Briptu Khaerul Imam kontrol Satkamling binaan yang terletak di Blok Mentrik termasuk kelurahan Kemantren Kecamatan Sumber Kabupaten Cirebon
    Rabu pagi tepatnya jam 00.30 Wib. (12/06/2024).

    Dalam kegiatan tersebut Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemantren Briptu Khaerul Imam kontrol/cek kesiap siagaan awak satkamling Blok Mentrik dalam menjalankan tugas dimalam hari menjelang pagi disamping mengontrol/mengecek kesiapan awak satkamling Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemantren Briptu Khaerul Imam memberi bantuan berupa barang :
    - Senter
    - Rompi
    - Tongkat T
    - Borgol
    Selain itu Bhabinkamtibmas Kelurahan Kemantren Briptu Khaerul Imam menyampaikan pesan kepada awak satkamling agar selalu waspada dan berhati-hati saat menjalankan tugas dimalam hari dan mengutamakan keselamatan, serta menyampaikan pesan kamtibmas untuk terus aktifkan Poskamling dan bersama-sama menjaga lingkungan nya dari gangguan kamtibmas serta menampung keluhan dan informasi seputaran kamtibmas lingkungan setempat terutama di malam hari untuk bersama-sama antisipasi cegah C.3 dan kejahatan lainnya hingga pagi menjelang Subuh.

    Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, S.I.K. SH. MH. melalui Kapolsek Sumber AKP YULIANA, S.A.B., M.Si. mengatakan anggota Polri wajib hadir di tengah-tengah masyarakat dalam setiap momen kegiatan untuk memberikan rasa aman, dan mendekatkan diri dengan masyarakat serta memberikan kepercayaan kepada masyarakat.

    polrestacirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Beber Gencarkan Patroli Dalam Rangka...

    Artikel Berikutnya

    Patroli siang hari dan Sambang ke tempat-tempat...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolresta Cirebon Bersama Forkopimda Laksanakan Monitoring TPS Pilkada Serentak 2024
    Wakapolresta Cirebon AKBP  Imara Utama. SIK, MH Tinjau Langsung Pilkada 2024 Di TPS 07 Desa Kondangsari
    Untuk menjaga situasi kamtibmas dini hari jajaran Polsek Kaliwedi laksanakan Patroli malam jelang Subuh.
    Kunjungan Pamatwil Polda Jabar Ke Wilayah Hukum Polsek Karangsembung dalam Rangka Monitoring Pemilihan Kepala Daerah serentak 2024
    Personil Polsek Karangsembung Monitoring Pengamanan Giat Pungut Suara di TPS Desa Kalimeang
    Dalam Apel Jam Pimpinan, Kapolsek Dukupuntang Minta Anggota Tingkatkan Kinerja Dan Pelayanan Masyarakat
    Polsek Sedong Kontrol Gudang Logistik Pilkada di PPK Kec. Sedong, Pastikan Pilkada 2024 Aman.
    Bhabinkamtibmas Desa Cipanas, Laksanakan Pengamanan Giat Masyarakat Di Desa Binaannya
    KAPOLSEK DEPOK BERIKAN APP TERKAIT JUDI ONLINE PADA ANGGOTA
    Antisipasi Tindak Pidana C.3, Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon Laksanakan Giat Patroli
    Melalui Jum'at Curhat Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. menyampaikan Pesan Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak 2024 dan tugas Orang Tua sebagai Peranan Penting Dalam Mendidik Anak-anak.
    Dalam Apel Jam Pimpinan, Kapolsek Dukupuntang Minta Anggota Tingkatkan Kinerja Dan Pelayanan Masyarakat
    Polsek Waled Polresta Cirebon Bantu Penyebrangan dan Atur Lalu Lintas Pagi di SMA Negeri 1 Waled
    Kapolsek Kaliwedi Sambangi Pos Kamling, Ajak Masyarakat Jaga Kondusivitas Jelang Pilkada 2024
    Dukung Ketahanan Pangan, Kapolsek Lemahabang garap lahan kosong di belakang kantor Polsek Lemahabang.
    Polsek Kaliwedi Polresta Cirebon Laksanakan PH. Pagi/ Pengaturan Lalu-lintas pagi hari memberikan pelayanan Prima kepada masyarakat dan anak2 sekolah.
    Kapolsek Arjawinangun Polresta Cirebon sambangi awak kamling Desa Karangsambung
    Mengurangi Kemacetan Polsek Sumber lakukan langkah-langkah gatur di perempatan Jl. Ki Bagus Rangin kelurahan Watubelah.
    Polsek Pangenan Lakukan Patroli Dialogis di SPBU Desa Pangenan
    Berikan Rasa Aman, Polsek Gebang Laksanakan Patroli Dialogis

    Ikuti Kami